
Bagi anda yang hobi fotografer, Bromo adalah tempat yang tepat untuk anda kunjungi. Keindahan alam yang berkarakter Indonesia mengundang banyak fotografer untuk mendokumentasikan pesona Gunung Bromo dan sekitarnya. Tidak hanya pesona alam saja, bahkan keunikan suku, adat, dan budaya Tengger...